Home /
Ahmad Rifai Rifan /
Indonesia /
Motivasi /
Nonfiksi /
Religion /
Spiritual /
Ramadhan, Maaf, Kami Masih Sibuk by Ahmad Rifa’i Rif’an
Ramadhan, Maaf, Kami Masih Sibuk by Ahmad Rifa’i Rif’an
Sinopsis:
Ramadhan, maaf, kami masih sibuk dengan aktivitas. Kedatanganmu sering kali hanya kami jadikan ritual tahunan tanpa makna.
Ramadhan, maaf, kami masih sibuk. Sesekali kami memang menyentuh Al-Qur’an, tetapi tetap saja tak sebanding dengan intensnya hubungan kami dengan smartphone, gadget, dan televisi.
Ramadhan, maaf, kami masih saja sibuk dengan urusan dunia. Iming-iming pahala yang berlipat ganda tetap tak menggugah hati kami dalam jor-joran dalam ibadah, gila-gilaan dalam sedekah. Kami lebih takut kekurangan uang untuk mudik dan Lebaran, ketimbang rasa takut jika ini Ramadhan terakhir kami.
Allah, maaf, uang belanjaan lebih kami khawatirkan ketimbang ampunan-Mu. Makanan dan pakaian lebih kami prioritaskan ketimbang taqarrub pada-Mu.
Ya Allah, jika ini Ramadhan terakhir kami, semoga ibadah kami yang tak seberapa itu Engkau terima, semoga dosa kami yang menggunung itu Engkau ampuni.
Share this
Related
The Princess Sultana’s Circle by Jean P. Sasson Sinopsis: Kisah Lingkaran Keluarga Putri Kerajaan Arab Saudi Yang Lebih Mengagetkan... Di bagian akhir dari trilogi Princess ini, ...
DOREMI (DO REframing your MInd) by Wira Arjuna Sinopsis: Buku ini memberi inspirasi kepada mereka yang secara sungguh-sungguh berusaha mencapai sesuatu yang terbaik dalam hidupn ...
Menyambut Kematian by Candra Malik Sinopsis: Kematian mengingatkan kita bahwa hidup ada batasnya. Tak peduli tua atau muda pasti mengalaminya. Dan ketika badan telah ...
Persembahan untuk Tuhan: Etika dalam Berpuasa by Husein Fadhlullah Sinopsis: Buku berjudul “Persembahan untuk Tuhan: Etika dalam Berpuasa” karya Sayyid Muhammad Husein Fadhlullah. Seorang Marja Taq ...
Ada Setan Mengintai Anda by Shalih asy-Syadi Sinopsis: Anda pasti pernah merasakan penyesalan atas perbuatan dosa, maksiat, kejahatan, atau kesalahan yang telah Anda lakukan. ...
Genres
Fiksi
Romance
Nonfiksi
Misteri
Fantasi
Historical
Klasik
Religion
Thriller
Horror
Short Stories
Adventure
Humor
Sci-Fi
Wattpadlit
Drama
Family
Fiksi Islami
Biografi
ChickLit
True Story
Spiritual
Crime
Suspense
Filosofi
Inspirasi
Sejarah
Detektif
Memoir
Poetry
Motivasi
K-Fiction
Metropop
Harlequin
Self-Helf
Mitologi
Antologi
Politik
Psikologi
Action
Amore
Travel
Snackbook
Le Mariage
Realistic
Feminism
LGBT
Epik
Essay
Gothic
Fanfic
Filsafat
Juvenile
Bisnis
Pendidikan
Sosial
Sains
Satire
Budaya
0 komentar
Post a Comment