Home /
Niccolò Machiavelli /
Nonfiksi /
Politik /
Terjemahan /
Sang Penguasa: surat seorang negarawan kepada pemimpin republik by Niccolo Machiavelli
Sang Penguasa: surat seorang negarawan kepada pemimpin republik by Niccolo Machiavelli
Sinopsis:
Sang Penguasa (Il Principe) adalah sebuah risalat politik oleh seorang pegawai negeri dan teoretikus politik Firenze Niccolò Machiavelli. Aslinya berjudul De Principatibus (Tentang Kekuasaan), ditulis pada 1513, namun baru diterbitkan pada1532, lima tahun setelah kematian Machiavelli.
Niccolo Machiavelli menulis buku ini pada tahun 1513 ketika italia terpecah-belah. Dalam konteks semacam itu, penulis dan negarawan yang hidup di Republik Firenze (Florence) di bawah kekuasaan keluarga Medicci itu memusatkan perhatiannya terhadap cara dan sarana untuk meraih dan menegakkan kekuasaan. Tulisan ini adalah sebuah studi klasik tentang kekuasaan – bagaimana memperolehnya, memperluas, dan menggunakannya dengan hasil yang maksimal.
Banyak masalah mendasar ia geluti, dan tak segan ia mengambil posisi kontroversial, sampai pernah disalah-tafsirkan sebagai amoral. Para penguasa maupun para pengkritik kekuasaan tak pelak akan belajar banyak dari manual politik klasik ini. Il Principe menggariskan cara-cara untuk mempertahankan kekuasaan. Karena buku inilah Machiavelli mendapat julukan Bapak Ilmu Politik Modern.
Share this
Related
Genres
Fiksi
Romance
Nonfiksi
Misteri
Fantasi
Historical
Klasik
Religion
Thriller
Horror
Short Stories
Adventure
Humor
Sci-Fi
Wattpadlit
Drama
Family
Fiksi Islami
Biografi
ChickLit
True Story
Spiritual
Crime
Suspense
Filosofi
Inspirasi
Sejarah
Detektif
Memoir
Poetry
Motivasi
K-Fiction
Metropop
Harlequin
Self-Helf
Mitologi
Antologi
Politik
Psikologi
Action
Amore
Travel
Snackbook
Le Mariage
Realistic
Feminism
LGBT
Epik
Essay
Gothic
Fanfic
Filsafat
Juvenile
Bisnis
Pendidikan
Sosial
Sains
Satire
Budaya
0 komentar
Post a Comment